Berita Terbaru
Nanas Madu Potensi Desa Beluk
Nanas madu yang banyak tumbuh di desa beluk kecamatan Belik Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, merupakan salah satu produk primadona Kabupaten Pemalang. Nanas Madu Pemalang banyak dikonsumsi masyarakat, bahkan hingga di wilayah Jabotabek. “Dengan memiliki bentuk yang kecil, agak bulat, dan memiliki cita rasa manis. Tak heran buah yang banyak ditemui Read more…